GUBERNUR BENGKULU DAN KETUA BAZNAS PROVINSI BENGKULU SERAHKAN BANTUAN 1 MILIAR UNTUK PEMERINTAH ACEH
11/12/2025 | Penulis: SDM (Ar)
#CahayaZakat
Gubernur Bengkulu bersama Ketua BAZNAS Provinsi Bengkulu, didampingi Karo Kesra, Bupati Rejang Lebong, serta Wakil Bupati Bengkulu Tengah, menyerahkan secara langsung bantuan kemanusiaan kepada Pemerintah Aceh.
Bantuan berupa uang tunai senilai Rp 1.000.000.000 tersebut diserahkan kepada Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh sebagai bentuk solidaritas dan kepedulian Provinsi Bengkulu terhadap masyarakat Aceh yang sedang terdampak bencana.
Penyerahan bantuan ini menjadi wujud nyata sinergi pemerintah daerah dan BAZNAS dalam mendukung pemulihan daerah terdampak serta memperkuat semangat kemanusiaan antarwilayah.
Berita Lainnya
BAZNAS Provinsi Bengkulu menyalurkan bantuan pengobatan kepada Bapak Sugirin yang tinggal sebatang kara
BERITA30/12/2025 | SDM (Ar)
BAZNAS Tanggap Bencana Provinsi Bengkulu Hadiri Apel Siaga Darurat Bencana Hidrometeorologi Tahun 2025
BERITA23/12/2025 | SDM (Ar)
OJK Provinsi Bengkulu Salurkan Donasi Bantuan Bencana Sumatera Senilai Rp62 Juta Melalui BAZNAS
BERITA18/12/2025 | SDM (Ar)
Masjid Baiturrahim Pagar Dewa Salurkan Donasi Melalui BAZNAS Provinsi Bengkulu untuk Korban Bencana Sumatera Utara, Sumatera Barat dan Aceh
BERITA22/12/2025 | SDM (Dn)
BAZNAS Provinsi Bengkulu Salurkan 100 Karung Beras Kepada Siswa SMAN 3 Bengkulu Tengah
BERITA12/12/2025 | SDM (Ar)
Wujudkan Sarana Ibadah yang Layak, BAZNAS Provinsi Bengkulu Salurkan Bantuan Rp10 Juta untuk Masjid Al-Musyawarah
BERITA30/12/2025 | SDM (Dn)

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
Info Rekening Zakat
